Melihat hasil karya manusia yang digarap dengan segenap hati dan pikiran.
Penerbit Gramedia mempersembahkan:
S A M P U L M A N U S I A
Pameran Sampul 50 Tahun Penerbit Gramedia
Jelajahi evolusi sampul Penerbit Gramedia sejak 1974 hingga 2024 dari sisi teknik, juga artistik. Sebuah awal perjalanan 50 tahun kiprah grup penerbitan Gramedia. 🖼️📚🎨
📍 Gedung Kompas Gramedia Palmerah Barat & Bentara Budaya Jakarta
🗓 26 Maret - 5 April 2024
#SampulManusia #50TahunPenerbitGramedia #Indonesia
#BerkaryaDalamDenyutZaman